Pemerintah Kabupaten Pati mewajibkan para petani di daerah setempat untuk menggunakan kartu tani saat menebus pupuk bersubsidi sebagai upaya pemerintah memberikan kepastian subsidi pupuk kepada petani."Kalaupun belum memiliki kartu tani, jangan khawatir karena masih bisa membeli pupuk bersubsidi secara manual," kata Bupati Pati Haryanto saat Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Pati dengan agenda jawaban Bupati Pati atas penyampaian pandangan umum fraksi terhadap Raperda tentang APBD ...