MURIANEWS, Pati – Sensus penduduk offline atau dari pintu ke pintu yang dilakulan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Pati, hingga saat ini sudah komplit 100 persen. Semua warga yang belum melakukan sensus online, sudah dilakukan pendataan manual. Kepala BPS Pati Anang Sarwoto mengatakan, untuk sebelumnya yang melakukan sensus online, semua sudah diverifikasi. Kemudian untuk […]
The post Sensus Penduduk Offline di Pati Sudah 100 Persen first appeared on MURIANEWS.