MURIANEWS, Pati – Wakil Bupati Pati Saiful Arifin meminta Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) untuk membantu mengembangkan garam rakyat menjadi garam industri. Ini mengingat , Pati merupakan produsen garam terbesar nasional setelah Madura. “Kami berharap dari BPOM dapat memberikan bimbingan bagaimana garam yang diproduksi di Pati dapat masuk ke industri perusahaan, tidak hanya […]
The post Safin Minta BPOM Bantu Kembangkan Garam Pati Berstandar Industri first appeared on MURIANEWS.