Pati, Mitrapost.com – Endro Center bagikan 1.000 paket sembako bagi warga terdampak Covid-19 di Pati dan Rembang hari ini, Rabu (13/5/2020). Paket sembako ini adalah alokasi dari Pemprov (Pemerintah Provinsi) untuk program Jaring Pengaman Sosial di Provinsi Jawa Tengah.
Suhartono selaku Ketua Rumah Aspirasi Endro Center berharap bantuan ini bisa menyambung kebutuhan pokok masyarakat.
“Harapannya dapat membantu masyarakat terdampak virus corona untuk digunakan kebutuhan sehari-hari.” Katanya, Rabu (13/5/2020).
Selengkapnya baca : Endro Center Bagikan 1.000 Paket Sembako Kepada Warga Terdampak Covid-19 di Pati dan RembangThe post Video : Endro Center bagi 1.000 Sembako di Kabupaten Pati dan Rembang appeared first on Mitrapost.