Polres Pati – Tribratanews.jateng.polri.go.id, Polsek Jaken Polres Pati melakukan kegiatan patroli pendisiplinan dan penegakan hukum (gakkum) protokol kesehatan (prokes) dalam rangka pencegahan Covid-19 di wilayah Kecamatan Jaken pada Minggu (30/08/2020) Siang. Kegiatan ini dilakukan sebagai tindak lanjut dari tindak lanjut Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 6 Tahun 2020 tentang Peningkatan Pendisiplinan dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan […]
Posting Tindak Lanjuti Inpres No 6 Tahun 2020, Polsek Jaken Patroli Pendisiplinan Prokes ditampilkan lebih awal di Tribrata News Jawa Tengah.