Pati, Mitrapost.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati telah menyetujui dua Raperda sekaligus. Agar secepatnya bisa di sahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) dalam Rapat Paripurna DPRD yang di selenggarakan di Ruang rapat Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pati, pada Selasa (18/8/2020).
Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kabupaten Pati, Ali Badrudin dan didampingi oleh Wakil Ketua DPRD Kabupaten Pati.
Ali mengatakan bahwa rapat paripurna kali ini membahas tentang penjelasan Bupati Pati terhadap Raperda mengenai penyertaan Modal Daerah ke dalam PT BPD Jateng dan Perumda Aneka usaha Kabupaten Pati pada Raperda perubahan APBD Kabupaten Pati Tahun Anggaran 2020.
Baca selengkapnya di sini
The post Video : Semua Fraksi Setujui Dua Raperda Agar Segera Disahkan Menjadi Peraturan Daerah appeared first on Mitrapost.com - Portal Media Online Terupdate di Eks-Karesidenan Pati & Kota Semarang.