Rembang, Mitrapost.com – Dinas Pertanian dan Pangan temukan beberapa kasus cacing pada sejumlah hewan kurban yang ada di Kabupaten Rembang.
Berdasarkan data pemotongan dari tanggal 30 Juli sampai 1 Agustus terdapat 6 tempat yang didapati adanya infeksi cacing hati pada hewan kurban.
“Temuan lapangan dari 31 Juli sd 1 Agustus 2020. Ada Infestasi cacing hati, 2 ekor di Desa Karas, Sedan.” Jelas Idham Rachmati Kabag Peternakan dan Keswan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Rembang pada Senin (3/8/2020).
Sedangkan di Kecamatan Sale penemuan cacing hati sebanyak tujuh kasus. Yakni pada Desa Joho sebanyak dua ekor dan Mrayun terdapat lima ekor.
Kasus lain yakni pada Desa Krikilan Sumber sebanyak satu kasus. Serta Desa Pamotan yang hanya terdapat satu kasus.
Baca selengkapnya di sini
The post Video : Ditemukan Cacing dalam Hati Hewan Kurban appeared first on Mitrapost.com - Portal Media Online Terupdate di Eks-Karesidenan Pati & Kota Semarang.