MURIANEWS, Pati – Bupati Pati Haryanto mengeluarkan surat edaran (SE) terkait larangan bagi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk melakukan kunjungan ke luar daerah. Hal itu lantaran situasi pandemi masih sangat mengancam. Dalam surat edaran nomor 443.1/1460/2020 tersebut, secara jelas tertulis pembatasan kegiatan bepergian ke luar daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pati dalam upaya pencegahan penyebaran […]