UMKM Pati Kesulitan Tembus Toko Berjejaring

pada Kamis, 16 Februari 2023
  • Berita Online

Murianews, Pati – Usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Kabupaten Pati kesulitan menembus toko berjejaring. Dari sekitar 200 UMKM yang berminat, baru dua UMKM yang bisa menembus Alfamart. Padahal berdasarkan peraturan di Kabupaten Pati, produk yang dijajakan di toko modern minimal 5 persen dari UMKM Kabupaten Pati. Kondisi itu pun disayangkan. ’’Ada 200 UMKM/IKM yang […]

The post UMKM Pati Kesulitan Tembus Toko Berjejaring first appeared on MURIANEWS.