PT Pegadaian Wilayah Pati, Jawa Tengah, menggelar bazar emas dan kuliner Ramadan untuk memudahkan masyarakat membeli aneka emas batangan maupun perhiasan dengan harga terjangkau."Bazar digelar selama lima hari, mulai Senin (18/4) hingga Jumat (22/4)," kata Marketing and Sales Plan Departemen Gadai PT Pegadaian Area Pati Habib Muhammad Nur di sela-sela acara bazar di halaman kantor PT Pegadaian Kantor Cabang Kudus, Senin.Dengan adanya bazar tersebut, kata dia, masyarakat ...