MURIANEWS, Pati – DPRD Kabupaten Pati kembali memberikan peringatan kepada BRI dan Dinas Sosial (Dinsos) setempat terkait masih belum tersalurkannya bantuan sosial (bansos) dari Januari-Agustus. Mereka memberi waktu sebulan, terhitung mulai Selasa (14/9/2021), semua bantuan itu harus sudah tersalurkan. Hal itu mengingat keluarga penerima Manfaat (KPM) sudah sangat membutuhkan. Apalagi, setelah dilakukan pengecekan, rupanya yang […]
The post DPRD Pati Deadline BRI Tuntaskan Penyaluran Bansos dalam Sebulan first appeared on MURIANEWS.