Saat Aturan Wajib Vaksin bagi Penerima BLT di Pati Terhambat Stok, Habis Bupati Keluarkan Aturan Ini

pada Senin, 26 Juli 2021
  • Berita Online

MURIANEWS, Pati – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati mewajibkan agar setiap keluarga penerima manfaat (KPM) Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Dana Desa (DD) wajib terlebih dahulu mengikuti vaksinasi Covid-19. Namun, karena stok vaksin saat ini habis dan distribusi pari pusat belum jelas, maka kebijakan tersebut dilenturkan. Bupati Pati Haryanto mengatakan, kelonggaran yang diberikan yakni berupa surat […]

The post Saat Aturan Wajib Vaksin bagi Penerima BLT di Pati Terhambat Stok, Habis Bupati Keluarkan Aturan Ini first appeared on MURIANEWS.