Siap-Siap, Pati Diberi Kuota 2.161 Formasi CPNS dan PPPK

pada Kamis, 01 Juli 2021
  • Berita Online

MURIANEWS, Pati – Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kabupaten Pati secara resmi telah membuka pendaftaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun ini. Jumlah formasinya pun mencapai 2.161. Kabid Formasi dan Jabatan BKPP Kabupaten Pati Rizki Hermanu mengatakan, pendaftaran mulai dibuka pada 30 Juni 2021. Kemudian akan berakhir pada 21 Juli 2021 mendatang. Ia mengaku, […]

The post Siap-Siap, Pati Diberi Kuota 2.161 Formasi CPNS dan PPPK first appeared on MURIANEWS.