PT Samator Gas Area Kudus Raya, Jawa Tengah, sebagai produsen oksigen mencatat permintaan oksigen medis dari sejumlah rumah sakit yang tersebar di enam kabupaten di Keresidenan Pati mengalami lonjakan hingga 500 persen dibandingkan sebelumnya."Adanya lonjakan permintaan tersebut, (kami) sempat belum bisa mencukupi kebutuhan oksigen rumah sakit karena memang skala prioritas dan masalah krisis waktu serta pendistribusiannya," kata Area Manager Kudus Raya PT Samator Gas Endi Mei Soni ...