Polres Pati – Tribratanews.jateng.polri.go.id, Telah terjadi kecelakaan di Jalan Raya Pati-Juwana, tepat di Desa Mintomulyo, Kecamatan Juwana. Kecelakaan yang terjadi tepat di depan PT Putra Soyo Berkembang pada Kamis (27/5/2021) siang ini melibatkan dump truck berplat nomor K 1439 KS, dump truck hijau H 8347 DQ, dan satu sepeda motor. Menurut saksi mata, sopir truk hijau […]
Posting Lakalantas Melibatkan Dump Truk Bermuatan Aspal Goreng di Mintomulyo Juwana, 1 Meninggal ditampilkan lebih awal di Tribrata News Jawa Tengah.